SMAIT Ihsanul Fikri Mungkid Kembali Meraih Prestasi Gemilang di Ajang POPDA Kabupaten MagelangPOPDA Kabupaten Magelang kembali digelar pada tahun 2022 ini. POPDA tahun 2022 dilaksanakan pada tanggal 28-31 Maret 2022. Pada POPDA kali ini SMAIT Ihsanul Fikri mengirimkan beberapa atlet sebagai kontingen untuk mewakili SMAIT Ihsanul Fikri. Mulai dari cabang handball, basket, voli, sepak bola, …