Category: Alumnisiana
-
JATENG MELAJU GRAND FINAL MHQ NASIONAL 2017
Alhamdulillah. Pada gelaran Musabaqoh Hifdzil Quran PORSSIQU 2017 Nasional Jaringan Sekolah Islam terpadu, salah satu siswa SMAIT Ihsanul Fikri yang juga mewakili kontingen Jateng, berhasil lolos kebabak Grand Final yang insyaAlloh akan diselenggarakan pada 5Mei 2017 di Jakarta Convention Center. Siswa tersebut bernama Najmuddin Farid yang merupakan siswa kelas X SMAITIF yang juga alhamdulillah telah…
-
SEMPAT INGIN SUDAHI SEMUA, TAPI INI PILIHANKU
SMAIT IFBS. MUNGKID. Setelah sebelumnya ada Hajar dan Churfatul, kini alhamdulillah bertambah satu lagi alumni SMAIT IF yang berhasil menyelesaikan setoran hafalan Qur’annya 30 Juz di Pondok Quran. Dia adalah Iffah Fathan Salsabila, alumni SMAIT IF generasi ke-4 yang berasal dari Temanggung, jawa tengah. Berbagai hal mewarnai proses hafalan Qur’annya. Seperti apa, berikut adalah cerita…
-
SETELAH KE CHINA, KINI KE JEPANG
Setelah ke China, kini ke Jepang SMAIT IFBS. MUNGKID. Tepat seusai sholat Jum’at berjama’ah di Masjid Mujahidin Ihsanul Fikri Pabelan pada 26 Maret 2016, salah satu alumni SMAIT IF dari generasi ke-3 berkesempatan untuk memberikan motivasi dan sharing pengalaman kepada para siswa SMAIT dan SMPIT Ihsanul Fikri. Dia adalah Ahmad Hirzi FT alumni yang saat…
-
KISAH si NANA, sang Hafidzah dari Atmosfer.
“Alhamdulillah, telah lahir Hafizhah Pondok Quran ke-70, Alumni SMAIT Ihsanul Fikri Angkatan ke-3, yaitu “CHURFATUL JANNAH, AlHafizhah” sudah menyelesaikan setoran hafalannya pada tanggal 11 Maret 2016,” adalah status halaman SMAIT IF yang diunggah setelah salah satu alumni ketiga SMAITIF, berhasil menyelesaikan setoran 30 juznya. Nana (Sapaan akrabnya) lahir di Bantul, pada 20 April 1995 dan…